Welcome To SMK Negeri 1 Bintan | SKANSA

Login Member

Register | Forgot password?
Agenda
30 June 2024
M
S
S
R
K
J
S
26
27
28
29
30
31
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
1
2
3
4
5
6

Sambutan Kepala Sekolah
SMK Negeri 1 Bintan Utara

 

 

Assalamualaikum Wr.Wb

 

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah yang dilimpahkan pada kita semua, khususnya keluarga besar SMK Negeri 1 Bintan Utara atas terwujudnya satu media komunikasi dan informasi melalui dunia maya berbagai hal tentang SMK Negeri 1 Bintan Utara melalui website. Arus informasi melalui jaringan internet dewasa ini sudah merupakan suatu tuntutan yang tidak dapat dielakkan lagi keberadaannya.

 

Website sekolah ini bukan hanya dimaksudkan sebagai salah satu upaya menjawab tantangan globalisasi tetapi lebih dari itu mampu menjadi sarana yang efektif dalam berperan serta meningkatkan kualitas pelayanan dan pembelajaran di SMK Negeri 1 Bintan Utara. Melalui website ini dapat terjadi interaksi timbal balik antara pihak sekolah dengan pihak-pihak lain sebagai penggunanya. Kedepan diharapkan proses belajar mengajar tidak hanya dilakukan melalui kegiatan tatap muka di kelas, tetapi dapat juga dilakukan melalui website ini dengan mengembangkan metode pembelajaran interaktif. Bagi masyarakat maupun stakeholders sekolah, media ini dapat meningkatkan pelayanan dalam hal kebutuhan akan informasi sekolah yang lengkap dan up to date.

 

Akhirnya, kami berharap semoga dengan adanya website sekolah ini akan lebih memberikan dorongan bagi warga sekolah mulai dari bapak/ibu guru, pegawai/karyawan, siswa-siswi, para alumni, orang tua siswa serta pihak-pihak lain [Stake Holder] yang terkait dalam mewujudkan sekolah yang efektif dalam rangka mencapai visi sekolah, yaitu menjadi SMK unggulan yang memiliki wawasan yang luas dan daya saing global yang baik di bidang pekerjaan maupun di universitas-universitas terkemuka. Amien.

 

Akhir kata, kami berharap situs website ini dapat memberikan manfaat positif bagi siapa saja, yang mengunjungi situs website kami.

Wassalamualaikum Wr.Wb

 

Bintan, November 2011